Cara memberi Link di Komentar Blog

Kali ini Baharshare akan memberikan tutor Cara memberi Link di Komentar Blog. Mungkin cara ini untuk sebagian para blogger tidak asing lagi apalagi bagi para blogger yang senang memberu Backlinks Gratis dari suatu blog Dofollow tapi mungkin untuk para blogger baru ini masih baru bagi mereka (namanya juga blogger baru) .
tapi sebelum mengunakan cara ini anda harus lihat dulu apakah blog yang akan blogger komentari itu membolehkan atau tidak dan tentunya dofollow.
ayo siapa yang ingin mendapat backlinks gratis silahkan berkomentar di Baharshare karena Baharshare sudah blog dofollow dan tentunya pakai cara ini juga. ok mari kita praktekan:
1. Buat komentar baru.
2. Masukan kode di bawah ini di komentar tadi

<a href="link blog anda">isikan kata yang mau di tampilkan</a>

3.ganti kode yang berwarna hitam dengan link blog anda dan kode berwarna biru dengan kata" yang akan di selipkan link blog anda
4. klik publikasihkan dan lihat hasilnya .

Jika script belum berhasil silahkan berkomentar

20 komentar:

  1. cek
    tapi semua itu tidak akan berguna kalu admin blognya memasang kode hapus link otomatis di blognya, iya gak sob?^_^

    ReplyDelete
  2. hehe iya gan ,, tapi santai aja Baharshare gak akan kayak gitu kok :D

    ReplyDelete
  3. wih mantab nih...
    tapi gimana ya kalo link dikomennya sama pemilik blog dibuat warnanya sama jadi gak keliatan kaya link gitu...

    ReplyDelete
  4. kalo gitu buat lebih unik ,, komennya

    ReplyDelete
  5. nyari kemana mana , akhirnya ketemu juga . thanks

    {+} blogwalking darkoneday.blogspot.com

    ReplyDelete
  6. Ok bro ,, terima kasih atas kunjunganya :)

    ReplyDelete
  7. bagus nih posting nya kunjungan balik ya ;)

    http://dokimichi.blogspot.com/

    ReplyDelete
  8. iya gan terima kasih tas kunjunganya ,,
    langsung ke TKP

    ReplyDelete
  9. ada-cara-terselubung-kok...tapi-ngak-semua-blog/website-bisa...

    ReplyDelete
  10. kunjungi balik gan....masih baru :)

    ReplyDelete